Baca Rules Sisi Kiri Dengan Cermat

Baca Rules Sisi Kiri Dengan Cermat

Saturday, May 24, 2014

Perangkap tikus home made buatan sendiri yang efektif

Perangkap tikus homemade, 100% efektif
Cuma pakai ember bekas cat yg besar dan botol plastik besar yg dilubangi, lalu sisipkan kawat tebal (hanger baju kawat baja). Ember di isi air melewati perkiraan tinggi badan tikus. Ketika tikus memanjat dan naik diatas botol itu, maka botol akan memutar dengan sendirinya karena gerakan si tikus, dan otomatis akan melempar tikus kedasar ember terisi air. Botol itu hrs freely moving berputar putar ditengah tusukan kawat baja tsb, jadi bukan diam mati gak bergerak.
Buat umpan pakailah selai kacang yg gurih dan baunya tajam, terasi boleh, atau ikan asin (gereh). Oleskan dibatang kayu buat tikus memanjat, dan besok bisa dapat tikus mati kecebur disana. Paling enga seminggu sekali panen tikus mati kok, taruh jebakan dititik paling banyak tikus misal pojokan garasi, sisi luar rumah dstnya.
Keuntungan pakai ini adalah, jebakan bisa disiapkan lalu lupakan saja, tiga hari kemudian dilihat sdh ada hasil tangkapan kok. Jadi gak usah kita tungguin lama tiap jam diintip. Hidup kita gak perlu susah kelamaan mikirin nangkap tikus saja. **** hsgautama.blogspot.com





Para tikus itu bukan atlet Lumberjack yg jagoan dipijakan berputar hehe, pasti mereka jatuh


No comments:

Post a Comment

PERHATIAN :::::::::::
* Komentar DI MODERASI oleh admin dengan persetujuan.
* Komentar HANYA soal isi blog ini saja. Promo dilarang disini, maaf.
* Jika kalian penipu online, fake onlineshop jangan harap bisa posting disini. Blog ini tidak dipakai buat numpang aksi penipuan oleh pihak lain. Carilah makan halal sana dan jangan menipu.
* NO offensive item, NO haters gak jelas, NO kekerasan, NO SARA, NO Sex item whatsoeva, NO Judi online, NO drugs, NO Alcohol, NO praktek dukun mistik dan pesugihan.

Pedagang Antik dan Barang Jadoel

10 Tahun Dagang Online

10 Tahun Dagang Online

Join Grup Pemancing Fesbuk "Pasarikan", klik foto banner

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...